Mahasiswa Baru Peternakan UNIB Antusias Ikuti Harimapro 2024
Bengkulu – Mahasiswa baru Program Studi Peternakan Universitas Bengkulu (UNIB) angkatan 2024 diajak untuk menumbuhkan rasa kepedulian dan karakter yang kuat melalui kegiatan Harimapro 2024. Acara yang diselenggarakan oleh Himpunan Profesi Mahasiswa Peternakan (HIPROMATER UNIB) ini berlangsung meriah di Gedung Kuliah Bersama 1 Ruang 4 pada Sabtu-Minggu (21-22 September 2024). Dengan tema “Menumbuhkan Rasa Kepedulian […]