Archives for August 16, 2025

Aug
16

Program Studi Peternakan Unib Gelar Pelatihan Mendeley untuk Tingkatkan Kemampuan Menulis Ilmiah Mahasiswa

Bengkulu, 16 Agustus 2025 – Program Studi Peternakan Universitas Bengkulu (Unib) sukses menyelenggarakan pelatihan penggunaan aplikasi Mendeley bagi mahasiswanya. Kegiatan yang berlangsung pada Sabtu, 16 Agustus 2025, pukul 09.00 – 12.00 WIB di Gedung Kuliah Bersama (GKB) 1 Ruang 2 Unib ini diikuti secara antusias oleh mahasiswa minimal semester 3. Syarat keikutsertaan adalah peserta harus […]

By adminanimalhusbandry | Uncategorized
DETAIL